You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 49 Warga Jakbar Korban Tsunami Selat Sunda Terima Bantuan ZIS
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

49 Warga Jakbar Korban Tsunami Selat Sunda Terima Bantuan ZIS

Sebanyak 49 warga Jakarta Barat yang menjadi korban bencana tsunami Selat Sunda pada Desember 2018 lalu, menerima bantuan dari Badan Amil Zakat, Infaq, dan Shadaqah (Bazis) di ruang Ali Sadikin Kantor Wali Kota, Kamis (14/2).

Total dana bantuan yang kami salurkan sebesar Rp 81 juta

Kepala Bazis Jakarta Barat, Dedi Santosa mengatakan, bantuan diserahkan kepada 12 korban meninggal dunia, 26 korban yang mengalami rawat inap, serta 11 korban rawat jalan sebesar.

BPRD Kirim Bantuan untuk Korban Tsunami

"Total dana bantuan yang kami salurkan sebesar Rp 81 juta," ujarnya.

Ia berharap, bantuan dari pendayagunaan dana ZIS ini dapat bermanfaat bagi korban serta keluarga.

"Sebelumnya, Pemkot Jakarta Barat juga telah menyerahkan dana bantuan bagi korban tsunami Selat Sunda," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Anung Siap Ikuti Prosesi Pelantikan Sebagai Gubernur DKI

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2700 personTiyo Surya Sakti
  2. Jakarta International Stadium Resmi Jadi Markas Persija

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2249 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Alumni Menwa UPNVJ Tanam Mangrove di Hutan Angke Kapuk

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1684 personNurito
  4. Kebakaran di Gedung Pasar Raya Blok M Berhasil Dipadamkan

    access_time19-02-2025 remove_red_eye1053 personTiyo Surya Sakti
  5. Pemprov DKI akan Gelar Pasar Pangan Murah di 193 Lokasi

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1022 personBudhi Firmansyah Surapati