You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 49 Warga Jakbar Korban Tsunami Selat Sunda Terima Bantuan ZIS
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

49 Warga Jakbar Korban Tsunami Selat Sunda Terima Bantuan ZIS

Sebanyak 49 warga Jakarta Barat yang menjadi korban bencana tsunami Selat Sunda pada Desember 2018 lalu, menerima bantuan dari Badan Amil Zakat, Infaq, dan Shadaqah (Bazis) di ruang Ali Sadikin Kantor Wali Kota, Kamis (14/2).

Total dana bantuan yang kami salurkan sebesar Rp 81 juta

Kepala Bazis Jakarta Barat, Dedi Santosa mengatakan, bantuan diserahkan kepada 12 korban meninggal dunia, 26 korban yang mengalami rawat inap, serta 11 korban rawat jalan sebesar.

BPRD Kirim Bantuan untuk Korban Tsunami

"Total dana bantuan yang kami salurkan sebesar Rp 81 juta," ujarnya.

Ia berharap, bantuan dari pendayagunaan dana ZIS ini dapat bermanfaat bagi korban serta keluarga.

"Sebelumnya, Pemkot Jakarta Barat juga telah menyerahkan dana bantuan bagi korban tsunami Selat Sunda," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3662 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1063 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye908 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye907 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye875 personNurito